<

√ 10 Cara Bayar Tagihan KREDIVO Lewat Bank Jago : Syarat dan Biaya Admin!

√ 10 Cara Bayar KREDIVO Lewat Bank Jago : Syarat dan Biaya Admin!
Cara Bayar Tagihan KREDIVO Lewat Bank Jago- Sebagai pengguna aplikasi kredivo sudah tidak heran lagi, kita dalam melakukan pembayaran tagihan bisa dikatakan wajibkan untuk dilakukan pembayaran tagihan setelah melakukan pembelian ataupun pembayaran melalui Kredivo.

Banyak sekali keuntungan dan kegunaan aplikasi kredivo kalian bisa melakukan pembelian produk di Marketplace hingga pembelian produk di e-commerce seperti LAZADA, Bukalapak, hingga Tokopedia, menggunakan aplikasi kredivo, so pastinya bisa melakukan pembelian apapun dengan metode pembayaran tagihan atupun cicilan dari kredivo sangat mudah dan cepat.

Namun terkandung ada beberapa dari teman-teman setelah melakukan pembelian menggunakan aplikasi kredivo, masih bingung untuk melakukan pembayaran tagihan, sebenarnya banyak cara untuk melakukan pembayaran tagihan kredivo yang teman-teman miliki.

Kalian bisa melakukan pembayaran tagihan kredivo lewat CommBank mobile dan juga bisa melakukan pembayaran tagihan melalui Neo bank dan dompet digital lainnya, seperti Dompet digital DANA, OVO, & LINK AJA, ataupun bisa melakukan pembayaran tagihan kredivo lewat BANK JAGO.

Pada kesempatan kali ini mimin akan bahas Mengani Cara Bayar tagihan kredivo lewat aplikasi Digital Bank jago. Namun apakah teman-teman sudah memiliki Akun BANK JAGO, jika kalian belum menggunakan aplikasi bank jago mimin sarankan kalian daftar terlebih dahulu, Untuk CARA DAFTAR BANK JAGO terbilang sangatlah mudah dan cepat.

Baiklah jika kalian sudah memiliki aplikasi bank jago, namun sebelum melanjutkan bagaimana cara bayar tagihan kredivo lewat Bank jago, ada beberapa syarat yang penting kalian ketahui, untuk bisa menggunakan Bank jago sebagai alat pembayaran tagihan kredivo yang kalian miliki untuk syaratnya sendiri sangatlah simpel namun perlu mimin sampaikan, untuk itu mari simak terlebih dahulu apa saja syarat yang harus kalian ketahui diantara lain sebagai berikut;

Syarat Bayar Kredivo Lewat Bank Jago

Seperti bank digital pada umumnya Bank jago memiliki banyak sekali fitur-fitur yang bisa kita gunakan secara online, Adapun fitur-fitur yang tersedia di aplikasi bank jago adalah Top Up dan bayar , beli dan Top Up dan masih banyak lagi fitur-fitur yang bisa kalian gunakan salahkan satu fitur yang kali ini akan kita gunakan adalah fitur bayar/ Transfer.

Baca juga : Cara Top Up Saldo Bank Jago lewat Bank Neo Gratis Tanpa Biaya Admin 2024

Untuk syarat Bayar tagihan kredivo lewat BAN JAGO terbilang sangatlah simpel di antara lainnya sebagai berikut:
  1. Pastikan bahwa Akun BANK JAGO kalian sudah MEMILIKI SALDO yang cukup untuk melakukan pembayaran tagihan kredivo yang kalian miliki.
  2. Selanjutnya pastikan kembali kalian memiliki jaringan internet yang stabil.
  3. Untuk Langkah selanjutnya pastikan kalian sudah Tahu kode virtual account dari kredivo yang kalian miliki jika ingin melakukan pembayaran tagihan kredivo lewat BANK JAGO.
Untuk syarat yang ke-tiga jika kalian belum tahu bagaimana cara melakukan pengambilan kode virtual account dari kredivo, untuk itu mari simak langkah demi langkah berikut ini dengan saksama;

Cara Bayar Kredivo Lewat Bank Jago

Untuk langkah melakukan pembayaran tagihan kredivo lewat Bank jago tentunya kita harus menggunakan Bank pihak ke-tiga Dari BANK PERMATA karena Bank pertama diklaim sangatlah cepat dalam melakukan transaksi apapun di bandingkan menggunakan CIMB Niaga, untuk langkah cara mengambil kode virtual account dari kredivo adalah sebagai berikut;

1. BUKA APLIKASI KREDIVO.

Pada Halaman utama Aplikasi kredivo> klik MENU TRANSAKSI.

2. TAPI MENU BAYAR

Untuk Langkah berikutnya tentukan terlebih dahulu cicilan kredivo yang ingin kalian bayarkan, jika sudah > KLIK BAYAR.

3. PILIH METODE PEMBAYARAN

Untuk bisa melakukan pembayaran tagihan kredivo kita akan menggunakan Bank PERMATA, Silakan kalian pilih METODE pembayaran Bank permata.

4. SALIN KODE VIRTUAL ACCOUNT

Langkah selanjutnya akan muncul Kode virtual account dari kredivo, Silakan kalian salin terlebih dahulu di notpet HP kalian, dan ingat juga jumlah yang harus kalian bayarkan.

Setelah mendapatkan kode virtual account dari kredivo langkah selanjutnya mari buka aplikasi Bank jago teman ' untuk Langkah-langakahnya berikut ini.

5. BUKA APLIKASI BANK JAGO

Pada halaman utama bank jago klik pada menu KIRIM & BAYAR.

6. PILIH MENU BANK LAIN

Pada menu kirim dan bayar akan muncul beberapa pilihan silahkan kalian pilih menu>BANK LAIN.

7. PILIH BANK TUJUAN

Langkah selanjutnya pada bank tujuan silahkan pilih BANK PERMATA.

8. MASUKAN NOMOR VIRTUAL ACCOUNT

langkah selanjutnya masukan nomor virtual account yang sebelumnya kalian dapatkan di kredivo, jika sudah klik CEK.

9. KONFIRMASI PEMBAYARAN

Selanjutnya akan muncul konfirmasi pembayaran, pastikan kembali bahwasanya sudah benar tertera kredivo. Jika sudah klik LANJUT.

10. INPUT JUMLAH PEMBAYARAN TAGIHAN KREDIVO

Langkah ini sangatlah penting pastikan nominal pembayaran tagihan kredivo kalian sesuai dengan yang di aplikasi kredivo kalian sebelumnya. Jika sudah Klik LANJUT.

Langkah terakhir & selanjutnya masukan PIN BANK JAGO, untuk menyelesaikan pembayaran tagihan kredivo kalian. selanjutnya kalian bisa lihat kembali di aplikasi kredivo kalian, untuk memastikan pembayaran tagihan kredivo kalian berjalan dengan lancar, namun tunggu 10 menit supaya kredivo melakukan konfirmasi pembayaran tagihan kalian selesai.

Biaya Admin Bayar Kredivo Lewat Bank jago

Membahas mengenai biaya Admin bank jago memiliki keunggulan Tersendiri dalam setiap melakukan pembayaran tagihan maupun pembelian produk paket data dana lainnya kalian tidak akan dikenakan biaya tambahan Alisa free gratis.

Itu juga salah satu dari keuntungan menggunakan Bank jago sebagai alat pembayaran tagihan ataupun top up saldo e-wallet selain mudah di gunakan bank jago juga memberikan banyak keuntungan salah satunya iyalah bebas biaya tadi.

Nah tunggu apa lagi segara gunakan bank jago sebagai sarana transaksi kalian, kalian juga bisa melakukan pembayaran tagihan INDIHOME dan dan pembelian paket data pulsa dan masih banyak lagi yang kalian bisa akses menggunakan Bank jago.

Kesimpulan

Menarik kesimpulan dari cara bayar tagihan kredivo lewat Bank jago, untuk itu ruanginfo.web.id menyarankan teman-teman untuk menggunakan Bank jago untuk melakukan pembayaran tagihan hingga pembelian produk sudah mimin jelaskan bahwa bang jago melakukan transaksi apapun bebas biaya admin.

Baiklah sekian informasi cara baya tagihan kredivo lewat Bank jago, semoga artikel ini bermanfaat buat teman-teman yang membutuhkan informasi tentang bayar tagihan kredivo, jika ada pertanyaan mengenai cara bayar tagihan kredivo di atas kalian juga  isa bertanya di kolam komentar dibawah. Terimakasih.