<

7 Cara Top Up Saldo OVO Via Blu BCA digital 2023: Syarat, Biaya & Keuntungan

7 Cara Top Up Saldo OVO Via Blu BCA digital 2021 : Syarat, Biaya & Keuntungan
Cara Top Up Saldo OVO Via Blu BCA digital- Berbicara tentang cara top up saldo ovo via blu BCA, memang patut diketahui bagi setiap penggunaan ovo, biasanya kita melakukan top up menggunakan metode-metode alfamart & indomaret bahkan bisa menggunakan dompet digital seperti DANA, GOPAY & NeoBanknamun pada kesempatan kali ini Ruanginfo.web.id akan share cara top up saldo ovo via blu BCA digital.

Namun apakah Teman-teman sudah tahu apa itu blu BCA digital?, jika Teman-teman belum tahu mimin akan jelaskan, blu BCA digital adalah mobile banking terbaru dari PT Bank central Asia tbk, yang di luncurkan pada tahun 2021 lalu dengan mengusung konsep digital.

Dengan menggunakan aplikasi BLU BCA digital kalian bisa melakukan berbagai macam jenis transaksi baik pembelian produk pulsa dan kuota, hingga berbagai jenis kebutuhan finansial seperti membayar tagihan internet & TV kabel, dan kebutuhan lainnya dengan mudah dan cepat.

Menggunakan aplikasi BLU BCA digital sangatlah mudah, apa lagi blu BCA digital mengusung konsep mobile banking yang mudah kita akses kapan saja dimana saja, secara mudah dan cepat, buat Teman-teman yang belum melakukan pembukaan rekening blu BCA digital kalian bisa melakukan pembukaan rekening sekarang juga, cara daftar blu BCA digital pun sangat simpel melalui aplikasi BLU BCA kalian sudah bisa menggunakan aplikasi BLU BCA digital.

Baiklah kembali ke pembahasan utama tentang cara top up saldo ovo via blu BCA digital, sebelum melanjutkan bagaimana cara top up saldo ovo via blu, pastikan terlebih dahulu Teman-teman tahu syarat & ketentuan top up saldo ovo via blu BCA digital, untuk itu simak terlebih dahulu syarat & ketentuan BLU BCA digital berikut ini:

Syarat Top Up OVO Via Blu BCA

Namun untuk bisa menggunakan blu BCA digital untuk melakukan top up saldo ovo Teman-teman, kalian wajib tahu akan syarat & ketentuan menggunakan aplikasi BLU BCA digital untuk syarat & ketentuan top up saldo ovo via blu BCA iyalah sebagai berikut:
  • Pastikan kalian sudah memiliki aplikasi BLU BCA.
  • Memilih Saldo Blu BCA cukup untuk melakukan top up ovo.
  • Memiliki Akun OVO Primera.
  • Mengetahui nomor OVO.
  • Memilih jaringan internet yang stabil.
  • Membayar biaya admin.

Biaya Top Up OVO Via Blu BCA

Sebelum melanjutkan cara top up saldo ovo via blu BCA perlu kalian ketahui juga bahwa aplikasi BLU BCA digital memiliki ketentuan tersendiri dalam menggunakan layanan dari blu BCA, buat Teman-teman yang ingin Melakukan top up saldo ovo via blu maka kalian akan di kenakan biaya admin sebesar RP1500 rupiah.

Dan perlu diketahui juga bahwa nominal top up saldo ovo menggunakan aplikasi BLU BCA digital kalian bisa melakukan top up saldo ovo mulai dari Rp20.000 ribu rupiah. Itu juga salah satu syarat & ketentuan aplikasi BLU BCA digital.

Cara Top Up OVO Via Blu BCA

Baiklah jika Teman-teman sudah faham dan sudah membaca syarat dan ketentuan hingga biaya admin yang telah mimin sampaikan sebelumnya, untuk melanjutkan cara top up saldo OVO via blu BCA digital adalah sebagai berikut:

1. BUKA APLIKASI BLU BCA

Pada langkah pertama silahkan Teman-teman buka terlebih dahulu aplikasi BLU BCA digital Teman-teman, jika sudah pada halaman utama aplikasi BLU klik menu *TRANSAKSI*

2. PILIH MENU TOP UP E-Money

Pada halaman layanan blu BCA digital silahkan Teman-teman pilihan layanan TOP UP E-Money.

3. PILIH TOP UP OVO

Langkah selanjutnya pilih Wallet yang ingin kalian top up, jika ingin top up saldo ovo silahkan pilih OVO.

4. MASUKAN NOMOR OVO

Langkah berikutnya iyalah masukan nomor OVO yang ingin kalian top up menggunakan blu BCA, jika sudah klik Lanjut.

5. MASUKAN JUMLAH NOMINAL

Langkah berikutnya silahkan Teman-teman isikan jumlah yang ingin kalian top up saldo OVO via blu BCA digital, jika sudah klik Lanjut.

6. KONFIRMASI PEMBAYARAN

Langkah selanjutnya akan muncul konfirmasi pembayaran silahkan kalian cek terlebih dahulu jika sudah yakin klik, BAYAR.

7. MASUKAN PIN BLU BCA DIGITAL

Di lanjutkan memasukkan PIN BLU BCA DIGITAL Teman-teman. Top up saldo ovo via blu BCA digital berhasil.

Jika sudah memasukkan pin BLU BCA digital langkah berikutnya iyalah cek kembali ke aplikasi OVO Teman-teman untuk memastikan bahwa top up saldo ovo via blu BCA digital berhasil.

Biasanya melakukan top up saldo ovo via blu BCA digital tidak memakan waktu lama hanya beberapa menit proses top up saldo ovo via blu BCA digital akan segera berhasil.

Keuntungan Top Up OVO Via Blu BCA digital

Setelah membahas mengenai cara top up saldo ovo via blu BCA digital, mungkin dari Teman-teman bertanya-tanya apa sih keuntungan top up saldo ovo via blu BCA digital, kan top up saldo ovo via blu ada biaya admin!.

Untuk menjawab pertanyaan yang mungkin akan Teman-teman tanyakan iyalah banyak sekali keuntungan menggunakan aplikasi Blu BCA digital dari Blu, untuk keuntungan menggunakan aplikasi BLU BCA digital, iyalah sebagai berikut:

  • Proses transaksi cepat dan mudah.
  • Biaya admin terbilang cukup kecil.
  • Bisa di lakukan kapanpun di manapun.
  • Aplikasi BLU BCA digital Mudah di akses.
  • Bisa mendapatkan voucher belanja hingga potongan harga. Setiap kali transaksi.
  • Aplikasi BLU BCA bisa banyak fitur-fitur yang bisa di gunakan.

Kesimpulan

Menarik kesimpulan dari cara top up saldo ovo via blu BCA digital, gimana menurut Teman-teman sangat mudah bukan menggunakan aplikasi BLU BCA digital, untuk itu mimin menyarankan Teman-teman menggunakan aplikasi BLU BCA digital untuk berbagai kebutuhan finansial Teman-teman.

Baca juga : Cara Daftar Blu BCA digital dapatkan hadiah tunai RP250k. Menggunakan kode Referral (SUWANMYDD)

Demikian informasi mengenai cara top up saldo ovo via blu BCA digital, semoga artikel ini dapat membantu Teman-teman yang ingin melakukan top up saldo ovo via blu BCA digital, jika ada pertanyaan kalian bisa bertanya melalui kolom komentar di bawah ini.

SUMBER: RUANGINFO.WEB.ID