<

Cara Beli Pulsa Lewat BRImo | Limit dan Syarat

Ruanginfo.web.id Semakin berkembang teknologi perbankan di Indonesia, kini kita tidak perlu lagi keluar rumah hanya untuk melakukan pembelian pulsa hingga paket data, kini layanan perbankan seperti BNI, BCA, dan Brimo sudah di lengkapi layanan pembelian pulsa secara cepat dan mudah melalui aplikasi mbanking.

Berikut ini adalah panduan lengkap Tantang tutorial Cara Beli Pulsa Lewat BRImo Terbaru 2022, Limit dan Syarat

Namun pada kesempatan kali ini admin akan berbagai informasi tentang cara beli pulsa melalui mbanking brimo terbaru, sebelum melanjutkan bagaimana cara beli pulsa melalui aplikasi mbanking brimo, pastikan terlebih dahulu bahwa teman-teman mengetahui syarat dan ketentuan, untuk syarat dan ketentuan pembelian pulsa di mbanking brimo Iyalah sebagai berikut.

Baca juga: Cara Daftar dan Buka Rekening BNI Secara online

Syarat Beli Pulsa Melalui Mbanking BRimo

Berikut ini adalah syarat dan ketentuan yang perlu kalian persiapkan sebelum melakukan pembelian pulsa melalui aplikasi mbanking brimo.
  1. Pastikan terlebih dahulu bahwa anda sudah memiliki aplikasi mbanking brimo.
  2. Memilih saldo yang cukup untuk melakukan pembelian pulsa melalui aplikasi mbanking brimo.
  3. Menyiapkan nomor telpon yang ingin di isi pulsa melalui mbanking brimo.
  4. Memiliki jaringan internet yang stabil.

Limit Pembelian Pulsa Melalui mBanking BRImo

Sebelum melanjutkan bagaimana cara beli pulsa melalui mbanking brimo, pastikan bahwa teman-teman juga mengetahui limit, kerana aplikasi mbanking brimo untuk kartu XL, eksis, Telkomsel, dan kartu lainnya, untuk pembelian pulsa bisa Anda beli mulai dari Rp25ribu, hingga Rp300ribu.

Baca juga: Cara Daftar Neobank via kode referral dapatkan hadiah uang tunai Rp50ribu secara mudah

Cara Beli Pulsa Melalui mbanking Brimo Terbaru 2022

Jika sudah mengetahui limit serta syarat dan ketentuan pembelian pulsa melalui mbanking brimo berikut ini adalah langkah serta cara beli pulsa melalui mbanking brimo terbaru.
  1. Buka terlebih aplikasi mbanking brimo.
  2. Pada halaman utama aplikasi mbanking brimo klik menu "Pulsa/Data".
  3. Lalu langkah selanjutnya masukan Nomor Telepon yang ingin anda isi pulsa.
  4. Lalu pilih Nominal yang ingin anda beli misalnya Rp25ribu. Jika sudah klik beli.
  5. Lalu masukan PIN transaksi mbanking brimo anda, untuk melanjutkan pembelian pulsa.
  6. Pembelian pulsa melalui mbanking brimo selesai.

Apakah Ada Biaya Admin Beli Pulsa di BRImo Mobile?

Selain Aplikasi mbanking brimo memiliki syarat dan ketentuan pembelian pulsa melalui mbanking brimo, brimo juga memiliki biaya admin tambahan, saat teman-teman melakukan transaksi pembelian pulsa ataupun pekat data, teman-teman akan mendapatkan biaya tambahan sebesar Rp 1.500 rupiah per sekali melakukan pembelian pulsa.

Baca juga: Cara Buka rekening LiNE bank secara online, dapatkan hadiah uang tunai jutaan rupiah

Kesimpulan

Menarik kesimpulan dari cara beli pulsa melalui mbanking brimo terbaru, demikian itulah tutorial lengkap, semoga artikel ini dapat membantu teman-teman yang ingin melakukan pembelian pulsa melalui mbanking brimo. Jika ada pertanyaan terkait cara beli pulsa melalui mbanking brimo, kalian bisa bertnya melalui kolom komentar yang tersedia dibawah ini, terimakasih.