<

Cara Top Up LINE BANK Lewat Aplikasi DANA Terbaru 2023

Cara Top Up Saldo LINE BANK Lewat Aplikasi DANA Terbaru 2021

Cara Top up Lina Bank lewat DANA-
Sebagai salah satu Bank Digital yang terbilang cukup baru LINE BANK kini semakin di gemari para anak mudah maupun orang tua,dengan kehadiran yang belum lama ini di rilis pada 20 juni 2021 LINE BANK mampu bersaing di kancah perbankan digital di Indonesia.

Sebagai salah satu bank digital yang saat ini lagi eksis, banyak sekali permintaan Teman-teman bagaimana cara Top Up LINE BANK lewat aplikasi DANA,dengan kehadiran line bank di tengah-tengah perbankan digital,iya mampu memberikan fasilitas yang serba Gratis setiap melakukan transaksi,pembayaran tagihan,hingga Pembelian,pulsa dan lainnya.

Oleh karena banyaknya permintaan bagaimana cara top up saldo Line bank lewat dompet digital DANA, untuk itu mimin akan share bagaimana cara melakukan Top up line bank lewat dompet digital dana, sudah kita ketahui ke-dua aplikasi ini tersebut terbilang berseberangan, Walaupun berbeda jenis dan berbeda fitur,ke-dua aplikasi line bank dan dana,memiliki persamaan yaitu Sama-sama Bank Digital Indonesia.

Perlu Teman-teman ketahui juga LINE BANK adalah produk digital Yang di luncurkan PT BANK KAB HANA INDONESIA. Line bank sendri sudah memiliki perizinan OJK jadi sudah terbilang aman. Buat kalian yang belum melakukan pembukaan rekening di aplikasi LINE bank mimin sarankan untuk melakukan pembukaan rekening sekarang juga.

Selain cara pembukaan rekening LINE BANK mudah dan praktis,kalian juga bisa mendapatkan hadiah uang tunai sebesar Rp150.000 ribu rupiah,dari pembukaan rekening LINE BANK. UNTUK CARA PEMBUKAAN REKENING LINE BANK kalian bisa baca artikel terkait pembukaan Rekening disini.

Baiklah kembali pembahasan tentang bagaimana cara TOP UP SALDO LINE BANK lewat DOMPET DIGITAL DANA. Karena syarat untuk mendapatkan uang dari aplikasi LINE BANK adalah melakukan TOP UP dan mempertahankan saldo di aplikasi line bank sesuai dengan syarat dan ketentuan kalian bisa mendapatkan hadiah RP150.000 tersebut.

Oleh karena itu banyak sekali yang ingin melakukan Top Up namun dengan menggunakan aplikasi DANA, untuk itu mimin akan share bagaimana cara melakukan Top Up saldo LINE Bank lewat dompet Digital DANA sebagai berikut:

Cara Top Up Saldo LINE BANK Lewat Aplikasi DANA

Sebelum melakukan top up saldo line bank lewat dompet digital dana, pastikan terlebih dahulu Saldo DANA kalian memiliki saldo yang cukup yang Ingin kalian isikan ke dalam rekening line bank kalian,dan pastikan juga kalian sudah hapal dengan Rekening Line BANK,
jika sudah kalian pastikan kedua syarat tersebut bahwa saldo DANA kalian memiliki SALDO dan sudah mencatat rekening line bank,Untuk itu mari simak langkah demi langkah berikut ini:

  • Buka aplikasi DANA- Untuk langkah pertama yang perlu kalian lakukan adalah buka aplikasi DANA.
  • Klik Kirim- Jika sudah masuk ke halaman utama aplikasi DANA klik pada menu KIRIM.

  • Selanjutnya Pilih Rekening Baru,untuk melanjutkan ke menu rekening baru.

  • Pilih Bank tujuan- Selanjutnya kalian pilih Bank tujuan,karena kita ingin melakukan Top Up saldo LINE BANK,kalian bisa pilih REKENING BARU,lalu di lanjutkan memilih BANK HANA,jika sudah klik simpan&lanjut.

  • Input nominal top up- Selanjutnya masukan nominal top up yang Ingin kalian kirim ke line Bank kalian.

  • Masukkan PIN DANA- Langkah selanjutnya silahkan kalian masukan PIN DANA kalian untuk melanjutkan Top up saldo line bank kalian.

  • Berhasil- Top up saldo line bank lewat aplikasi dana telah selesai.

    Bukti transaksi top up saldo line bank lewat aplikasi dana gratis cepat dan mudah

Keuntungan Top up Saldo LINE BANK lewat DANA

Tentu masih yang bertanya apa sih keuntungan menggunakan dompet digital DANA,sudah kita ketahui juga dana adalah dompet digital yang sangat mudah di gunakan dan fitur aplikasi dana juga menyediakan transaksi gratis dalam satu bulan 10x transaksi yang bisa kita gunakan dalam melakukan transaksi keluar Bank lain,untuk itu mimin akan share apa saja sih keuntungan menggunakan aplikasi DANA sebagai sarana TRANSAKSI TOP UP LINE BANK,untuk itu mari simak keuntungan yang bisa kita dapatkan sebagai berikut;

  • Bebas biaya admin.
  • Mudah dan cepat di lakukan.
  • Transaksi lebih cepat dari pada menggunakan Dompet digital lainnya.
  • Jumlah transaksi kecil,mulai dari Rp10.000 ribu rupiah.
  • Limit transfer lebih BESAR mulai Rp50.000.0000

Kesimpulan

Menarik kesimpulan dari Cara Top Up Saldo LINE BANK Lewat Aplikasi DANA,Gimana menurut kalian,sangat mudah bukan?untuk itu mimin menyarankan kalian jika ingin melakukan Top up saldo line bank Kalian bisa menggunakan Aplikasi DANA selain kalian mendapatkan keuntungan berupa bebas biaya admin,kalian juga tidak perlu menunggu lama untuk melakukan transaksi,karena proses melakukan transaksi ke rekening line bank dari aplikasi dana sangatlah cepat, hanyalah hitungan detik tidak sampai menit.

Baiklah sekian informasi Cara Top Up Saldo LINE BANK Lewat Aplikasi DANA,jika ada pertanyaan mengenai hal di atas kalian bisa bertanya di kolom komentar di bawah,oh iya mimin ingatkan lagi kalian bisa lo mendapatkan uang tambahan menggunakan aplikasi Neo+ untuk cara mendapatkan uang dari aplikasi NEO+ juga sangat mudah dan cepat, buat kalian yang belum melakukan pembukaan rekening NEO BANK kali bisa DAFTAR DISINI.

CARA DAFTAR NEO BANK DAPATKAN HADIAH RP20.000 RIBU DISINI.